Desain Rumah Minimalis– Bagi anda yang saat ini tengah bingung mencari inspirasi desain rumah minimalis modern terbaru, kami mempunyai beberapa desain arsitek yang mungkin bisa jadi rekomendasi buat sahabat semua.
Dalam benak Anda mungkin banyak fantasi mengenai rumah idaman. Fantasi-fantasi arsitektur rumah idaman tersebut bisa Anda terapkan pada rumah Anda atau rumah yang akan dibeli atau dibangun. Keadaan rumah yang tidak sesuai dengan keinginan Anda dan anggota keluarga lainnya akan menjadi problem besar dalam keluarga. Mungkin dahulu ketika membeli rumah Anda masih hanya bersama istri/suami Anda, namun selang beberapa tahun kemudian anak-anak Anda terlahirkan di rumah Anda.
Bila dahulu 2 kamar saja cukup dan terasa lapang bagi Anda namun sekarang ketika anak sudah ada 2 orang lebih dan berusia di atas 8 tahun maka mereka membutuhkan kamar pribadi. Kamar pribadi bagi anak akan membuat mereka merasa nyaman dan aman serta memiliki pricasi dalam kehidupannya.
Penyesuaian tata letak ruang rumah dan jumlah kamar harus diperhatikan agar rumah Anda tidak menjadi ruwet dan sempit. Anda harus merencanakannya dengan cermat dan tepat agar semua kebutuhan anggota keluarga akan ruang di rumah terpenuhi, misalnya kamar tidur anak, kamar tidur utama, dapur, ruang belajar, ruang tamu, ruang keluarga dan lainnya.
10+ Desain Rumah Minimalis Modern
Selain alasan di atas merenovasi rumah diperlukan agar rumah tetap menjadi tempat yang aman bagi keluarga. Kayu penyangga dan atap rumah yang sudah lapu termakan oleh rayap harus segera diganti, begitu pula genteng, asbes, pintu, kusen dan lainnya. Anda tentunya tidak menginginkan benda-benda berat jatuh menimpa Anda dan keluarga. Merenovasi rumah adalah 2 kata yang wajib dilakukan pada kondisi rumah seperti ini.
Perabotan rumah yang semakin banyak karena bertambah setiap waktu membutuhkan tempat yang lebih besar. Membuat gudang sebagai penyimpanan perabotan rumah yang dianggap tidak begitu diperlukan namun bila luas tanah rumah sempit maka harus ada desain yang tepat dan bagus. Selera anggota keluarga bisa menjadi alasan untuk merenovasi rumah, misalnya rumah yang terlalu pendek sehingga cepat panas akan dirubah menjadi lebih tinggi. Bahkan persaingan antar tetangga dalam keindahan arsitektur rumah sering menjadi alasan untuk kembali mengubah rumahnya menjadi lebih indah lagi.
Berikut beberapa desain rumah minimalis terbaru dari jasa arsitek yang bisa menginspirasi sahabat semua.
Nah bagaimana sobat, sangat menarik bukan!! Semoga apa yang sudah admin posting bisa bermanfaat buat semua dan bisa dijadikan inspirasi rumah impian anda.